Connect with us

Lebaran 2020 Akan Sangat Berbeda

Lebaran 2020 Akan Sangat Berbeda

Tradisi

Lebaran 2020 Akan Sangat Berbeda

KUTIM POST, RAMADHANLebaran 2020 akan sangat berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Bulan Ramadhan adalah bulan yang sangat dinantikan oleh semua umat Islam didunia. Di Indonesia, lebaran menjadi jembatan berkumpulnya seluruh anggota keluarga.

Kampung halaman akan sangat ramai sekali, berbeda dengan bulan atau hari sebelumnya.

Banyak wajah-wajah baru yang menghiasi suasana kampung. Mulai dari anak-anak sampai orang dewasa.

Pemuda dan pemudi yang dulu merantau, pulang sudah tidak sendirian lagi. Sebagian besar mereka sudah membawa keluarga dari perantauan.

Suara takbir berkumandang, berbondong-bondong orang menuju ke Masjid dengan wajah yang penuh kegembiraan.

Selepas sholat Ied, tradisi sungkem (Sujud atau tanda bakti dan hormat) ke orang tua menjadi momen yang paling ditunggu.

Laman: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

More in Tradisi

To Top